Cisco Packet Tracer
A. Pengertian
Dijaman yang serba canggih ini pasti sobat sobat yang terutama menggeluti bidang Teknik Komputer dan Jaringan tidak asing dengan Software satu ini , ya Cisco Packet Tracer namanya , sebuah software yang memungkinkan kita membangun sebuah jaringan komputer secara virtual guna untuk memetakan jaringan sebelum di implementasikan kedalam jaringan di dunia nyata.
Dilansir dari situs wikipedia , Cisco Packet tracer adalah sebuah cross-platform visual simulasi alat yang dirancang oleh Cisco Systems yang memungkinkan pengguna untuk membuat topologi jaringan dan meniru modern jaringan komputer. Perangkat lunak ini memungkinkan pengguna untuk mensimulasikan konfigurasi Cisco router dan switch menggunakan simulasi antarmuka baris perintah. Packet Tracer menggunakan drag dan drop antarmuka pengguna, yang memungkinkan pengguna untuk menambah dan menghapus simulasi perangkat jaringan seperti yang mereka lihat cocok.
B.Latar Belakang
Mempelajari dan memahami bagaimana sebuah jaringan itu terbentuk
C.Maksud dan Tujuan
Memposting hasil kerja saya pada pelatihan VSGA yaitu membuat sebuah topologi jaringan
D.Hasil yang Diharapkan
Dapat memahami setiap maksud, tujuan, dan konsep konfigurasi jaringan
E.Alat dan Bahan
a. 1 buah Laptop/ PC
b. Software Packet Cisco Tracert
F.Jangka Waktu Pelaksanaan
Sebelum hari sertifikasi
G.Proses Tahapan Pelaksanaan
Untuk kali ini saya akan mempratikkan bagaimana penggunakan software tersebut dalam topologi yang telah disiapkan
Menggunakan IP MAJOR : 192.168.13.0/24
Lalu menggunakan VLSM untuk membagi network tersebut ke dalam 5 jaringan , jika sobat belum mengetahui bagaimana cara melakukan subnetting , sobat bisa mneggunakan website website online untuk melakukan VLSM , terkadang saya menggunakan itu jika sedang tidak mood / terburu buru hihihi
Untuk memulaikan kita bagi dulu nih menjadi 3 bagian
a. Banjarmasin
b. Sampit
c. Jakarta
Sekarang kita fokus ke banjarmasin dulu nih
siapin 1 router 2911 lalu 1 wireless router dan 2 laptop
Isikan ip router banjarmasin sebagai berikut
Lalu sekarang konfigurasi Wireless nya
1.
Pengalamatan IP Sampit
a.
Router Sampit
b.
PC
2.
Konfigurasi IP Jakarta
a.
Router Jakarta
b.
Server
3.
Routing Static
a.
R-Jakarta
b. R-Sampit
c.
R-Banjarmasin
4.
Test Ping
5.
DNS Test
Link Terkait : Sertifikasi Junior Network Administrator BNSP